Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

40 Kampus Top Dunia Sediakan Kursus Online Gratis, Ini Linknya

Kompas.com - 29/06/2024, 07:16 WIB
Mahar Prastiwi

Penulis

KOMPAS.com - Ada banyak cara untuk menambah ilmu selain dari bangku pendidikan. Dengan kemajuan zaman, menambah ilmu bisa dilakukan secara online dari rumah.

Bagi kamu yang ingin menambah ilmu melalui kursus online, ada sejumlah kampus top dunia yang memberi kursus online gratis.

Dilansir dari akun Instagram kursus Bahasa Inggris @kobieducation, Jumat (28/6/2024) memberikan informasi mengenai 40 kampus top dunia yang memberi kursus online gratis buat kamu.

Baca juga: Beasiswa S1-S3 Luar Negeri Anti Ribet, Tanpa Syarat IPK hingga Wawancara

40 kampus top dunia sediakan kursus online gratis

Berikut informasi 40 kampus top dunia yang sediakan kursus online gratis dan link aksesnya.

1. Massachusetts Institute of Technology (MIT), Amerika Serikat

  • Kursus yang ditawarkan di bidang teknologi, natural science, social science dan masih banyak lagi. Berikut linknya s.d/CourseMIT

2. University of Cambridge, Inggris

  • Kursus yang ditawarkan di bidang keuangan, psikologi, sains dan masih banyak lagi. Link kursus bisa klik s.id/CourseUCambridge

3. University of Oxford, Inggris

  • Kursus yang ditawarkan ilmu sosial. Link kursus gratis di kampus ini yakni s.id/CourseUOxford

4. Harvard University, Amerika Serikat

  • Kursus yang ditawarkan di bidang social science, hukum, kesehatan dan obat dan masih banyak lagi. Linknya bisa diakses lewat s.id/CourseHarvard

5. Stanford University, Amerika Serikat

  • Kursus yang ditawarkan di kampus ini yakni kesehatan dan obat, pendidikan, kesenian dan sastra dan masih banyak lagi. Linknya bisa diakses lewat s.id/CourseStanford

6. Imperial College London, Inggris

  • Kursus yang ditawarkan matematika, keuangan, kesehatan dan obat dan masih banyak lagi. Linknya bisa diakses lewat link s.id/CourseICL

7. ETH Zurich, Swiss

  • Kursus yang ditawarkan di bidang engineering, teknologi dan masih banyak lagi. Linknya bisa diakses lewat s.id/CourseETHZurich

8. National University of Singapore (NUS), Singapura

  • Kursus yang ditawarkan teknologi, ilmu alam, kesehatan dan obat dan masih banyak lagi. Link kursus s.id/CourseNUS

9. University College London (UCL), Inggris

  • Kursus yang ditawarkan di bidang kesenian dan sastra, antropologi, manajemen bisnis dan masih banyak lagi. Link kursus di s.id/CoursceUCL

10. University of California, Berkeley (UCB), Amerika Serikat

  • Kursus yang ditawarkan di bidang ekonomi, teknologi, entrepreneur dan masih banyak lagi. Link kursus bisa melalui tautan ini s.id/CourseUCB

11. University of Chicago, Amerika Serikat

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com