Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Hasil Gabungan Latihan Bebas MotoGP Perancis, 4 Pebalap Yamaha Menuju Kualifikasi 2

Fabio Quartararo dari tim Petronas Yamaha SRT memimpin tiga pebalap Yamaha lainnya menuju kualifikasi 2 tersebut.

Dia memuncaki klasemen hasil gabungan FP dengan catatan waktu lap 1 menit 32,319 detik.

Capaian waktu itu dia catatkan pada FP3 MotoGP Perancis yang berlangsung di Sirkuit Le Mans, Sabtu (10/10/2020) sore WIB.

Catatan waktu Quartararo pada FP3 meningkat pesat dari dua sesi latihan bebas sebelumnya.

Pada FP1 yang berlangsung kemarin, Jumat (11/9/2020), dia hanya mampu menempati urutan ke-18.

Adapun pada FP2, pebalap asal Perancis itu menduduki peringkat ke-11.

Dia kemudian bangkit hingga merebut posisi pertama pada klasemen gabungan latihan bebas.

Dengan hasil ini, Quartararo berhak lolos langsung ke Q2.

Dia ditemani tiga pebalap Yamaha lainnya, Franco Morbidelli, Maverick Vinales, dan Valentino Rossi.

Morbidelli (Petronas Yamaha SRT) berhak melaju ke Q2 usai menempati peringkat kelima klasemen gabungan FP.

Sementara itu, duo pebalap Monster Energy Yamaha, Vinales serta Rossi, menduduki peringkat kelima dan kedelapan.

Kondisi ini merupakan keuntungan bagi Quartararo yang tengah memuncaki klasemen MotoGP 2020.

Terlebih lagi, pesaing terdekatnya, Joan Mir (Suzuki Ecstar), harus terlebih dulu melalui Q1 karena gagal masuk 10 besar klasemen gabungan FP.

Dengan demikian, Quartararo lebih berpeluang besar untuk merebut baris depan balapan MotoGP Perancis yang bakal berlangsung pada Minggu (11/10/2020).

Berikut klasemen hasil gabungan Latihan Bebas MotoGP Perancis 2020:

https://www.kompas.com/motogp/read/2020/10/10/16351628/hasil-gabungan-latihan-bebas-motogp-perancis-4-pebalap-yamaha-menuju

Terkini Lainnya

Cara Fajar dan Gregoria Fokus  Olimpiade: Puasa Medsos hingga Ganti Whatsapp

Cara Fajar dan Gregoria Fokus Olimpiade: Puasa Medsos hingga Ganti Whatsapp

Badminton
Jadwal Siaran Langsung 16 Besar Euro 2024, Dibuka Laga Swiss vs Italia

Jadwal Siaran Langsung 16 Besar Euro 2024, Dibuka Laga Swiss vs Italia

Internasional
Kriteria Caketum PBSI, Punya Jiwa Kepemimpinan dan Peduli Bulu Tangkis

Kriteria Caketum PBSI, Punya Jiwa Kepemimpinan dan Peduli Bulu Tangkis

Badminton
Shin Tae-yong Sambut Positif Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia

Shin Tae-yong Sambut Positif Hasil Drawing Kualifikasi Piala Dunia

Timnas Indonesia
Jens Raven Resmi Jadi WNI, Amunisi Tambahan Lini Serang Timnas Indonesia

Jens Raven Resmi Jadi WNI, Amunisi Tambahan Lini Serang Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Timnas U16 Indonesia Vs Laos, Kickoff 19.30 WIB

Link Live Streaming Timnas U16 Indonesia Vs Laos, Kickoff 19.30 WIB

Timnas Indonesia
Erick Thohir Minta Timnas Indonesia Optimistis Tatap Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Erick Thohir Minta Timnas Indonesia Optimistis Tatap Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Laporan dari Jerman: Animo Suporter Jadi Tantangan Pihak Penyelenggara Piala Eropa

Laporan dari Jerman: Animo Suporter Jadi Tantangan Pihak Penyelenggara Piala Eropa

Internasional
Daftar Lawan Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Daftar Lawan Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Hasil Lengkap Drawing Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Hasil Lengkap Drawing Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Jelang Olimpiade Paris 2024 Gregoria Kurangi Aktivitas di Media Sosial

Jelang Olimpiade Paris 2024 Gregoria Kurangi Aktivitas di Media Sosial

Badminton
Live Streaming dan Live Analisis Drawing Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Live Streaming dan Live Analisis Drawing Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Timnas Indonesia
Kata Montella Usai Bawa Turkiye Lolos 16 Besar Piala Eropa 2024

Kata Montella Usai Bawa Turkiye Lolos 16 Besar Piala Eropa 2024

Internasional
Esport: Pokemon Game Kartu Koleksi Hadir di Program Libur Sekolah

Esport: Pokemon Game Kartu Koleksi Hadir di Program Libur Sekolah

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke