Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kegiatan Ekonomi Utama Penduduk Singapura

KOMPAS.com - Singapura menjadi satu-satunya negara maju di Asia Tenggara, meski luas wilayahnya paling kecil.

Pada 2021, PDB (Produk Domestik Bruto) Singapura mencapai US $ 397 miliar. Jumlah ini jauh meningkat dibanding tahun sebelumnya.

Apa sajakakah kegiatan ekonomi utama penduduk Singapura?

Dilansir dari situs World Bank, Sumber Daya Manusia (SDM) Singapura menjadi salah satu yang terbaik di dunia.

Hal ini, secara langsung maupun tidak, memengaruhi kualitas individu juga kemajuan sektor perekonomian Singapura.

Salah satu alasan mengapa Singapura menjadi negara maju, yakni karena pemerintah setempat menciptakan lingkungan peraturan yang ramah bisnis untuk pengusaha lokal.

Dampaknya, pengusaha lokal lebih berani menciptakan peluang usaha, juga mampu bersaing dengan pengusaha internasional lainnya.

Jelaskan kegiatan ekonomi Singapura!

Dikutip dari situs Guide Me in Singapore, kegiatan ekonomi utama penduduk Singapura adalah industri dan jasa.

Hampir sebagian besar penduduk negara ini bekerja di sektor industri, baik manufaktur maupun mesin, juga jasa pariwisata dan keuangan.

Adapun sektor utama kegiatan ekonomi penduduk Singapura adalah industri manufaktur. Sektor ini mencakup:

Dari beberapa sektor tersebut, industri perakitan elektronik paling banyak menghasilkan, karena tingginya permintaan.

Sementara itu, industri baru lainnya yang turut berkontribusi signifikan terhadap perekonomian Singapura adalah teknologi medis, energi bersih, perawatam, dan kesehatan.

Tak hanya mengembangkan sektor industrinya, Singapura turut mengutamakan kegiatan pariwisata dan jasa keuangan.

Pemerintah memanfaatkan keindahan negaranya untuk mengundang wisatawan, baik domestik maupun mancanegara.

Selain itu, kegiatan ekonomi utama penduduk Singapura adalah impor dan ekspor.

Dengan didukung lokasi pelabuhan yang strategis, pengusaha lokal dan internasional bisa dengan mudah mengekspor juga mengimpor komoditasnya.

Jika disimpulkan, kegiatan ekonomi Singapura mencakup sektor industri dan jasa. Namun, sektor utama kegiatan ekonomi penduduk Singapura adalah industri.

https://www.kompas.com/skola/read/2023/06/20/080000669/kegiatan-ekonomi-utama-penduduk-singapura

Terkini Lainnya

4 Penyebab Terjadinya Konflik di Masyarakat

4 Penyebab Terjadinya Konflik di Masyarakat

Skola
Bedanya Lari dan Berjalan, Apa Saja?

Bedanya Lari dan Berjalan, Apa Saja?

Skola
Jawaban dari Soal 'Sebuah Bola Jatuh dari Ketinggian 2,5 Meter'

Jawaban dari Soal "Sebuah Bola Jatuh dari Ketinggian 2,5 Meter"

Skola
Bahan Kimia Mudah Terbakar: Pengertian dan Contohnya

Bahan Kimia Mudah Terbakar: Pengertian dan Contohnya

Skola
Ada Berapa Isotop Besi?

Ada Berapa Isotop Besi?

Skola
Mengapa Pohon Akasia Mengeluarkan Racun?

Mengapa Pohon Akasia Mengeluarkan Racun?

Skola
Apa itu Bakteri Pemakan Daging?

Apa itu Bakteri Pemakan Daging?

Skola
Jawaban dari Soal 'Populasi Satu Jenis Serangga Setiap Tahun'

Jawaban dari Soal "Populasi Satu Jenis Serangga Setiap Tahun"

Skola
Jawaban dari Soal 'Urutan Deret Angka 3,5,8,12'

Jawaban dari Soal "Urutan Deret Angka 3,5,8,12"

Skola
Apa Itu Komunikasi Pertanian?

Apa Itu Komunikasi Pertanian?

Skola
Sinonim dari Generik dan Contoh Kalimatnya

Sinonim dari Generik dan Contoh Kalimatnya

Skola
Dasar Hukum Penggunaan Lambang Negara Indonesia

Dasar Hukum Penggunaan Lambang Negara Indonesia

Skola
Bedanya Fakta dan Opini, Apa Saja?

Bedanya Fakta dan Opini, Apa Saja?

Skola
Senyawa Alkaloid: Pengertian dan Contohnya

Senyawa Alkaloid: Pengertian dan Contohnya

Skola
Di Mana Habitat Tumbuhan Lumut?

Di Mana Habitat Tumbuhan Lumut?

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke