Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Soal dan Jawaban Belajar TVRI 21 Agustus 2020 SD Kelas 4-6

Kompas.com - 21/08/2020, 07:45 WIB
Ari Welianto

Penulis

KOMPAS.com - Program Belajar dari Rumah yang tayang di TVRI kembali menyapa para pelajar.

Pada program belajar yang tayang hari Jumat, 21 Agustus 2020 membahas materi mengenai Kompetensi Numerasi: Menghitung Keliling Bangun Datar untuk SD Kelas 4-6.

Ada tiga pembahasan dalam materi tersebut. Berikut rangkuman soal dan jawaban materi tersebut.

Soal 1: Sebuah taman berbentuk jajaran genjang dengan panjang sisi 12 m dan 18 m. Jika Andi berlari berputar mengelilingi taman sebanyak 10 kali putaran, maka berapa meter Andi berlari?

Baca juga: Materi Belajar dari Rumah TVRI 19 Agustus 2020 SD Kelas 1-3

Jawaban:

Diketahui:

Panjang= 12 m dan 18 m

Andi berlari mengelilingi taman 10 kali putaran.

Ditanya:

Berapa Meter Andi berlari?

Jawab:

Keliling jajaran genjang = 2 (a+b)

= 2 (12 + 18)

= 2 (30)

= 60 meter

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Komunikasi Formal: Pengertian dan Contohnya

Komunikasi Formal: Pengertian dan Contohnya

Skola
Apa Itu Gaya Komunikasi?

Apa Itu Gaya Komunikasi?

Skola
4 Penyebab Terjadinya Konflik di Masyarakat

4 Penyebab Terjadinya Konflik di Masyarakat

Skola
Bedanya Lari dan Berjalan, Apa Saja?

Bedanya Lari dan Berjalan, Apa Saja?

Skola
Jawaban dari Soal 'Sebuah Bola Jatuh dari Ketinggian 2,5 Meter'

Jawaban dari Soal "Sebuah Bola Jatuh dari Ketinggian 2,5 Meter"

Skola
Bahan Kimia Mudah Terbakar: Pengertian dan Contohnya

Bahan Kimia Mudah Terbakar: Pengertian dan Contohnya

Skola
Ada Berapa Isotop Besi?

Ada Berapa Isotop Besi?

Skola
Mengapa Pohon Akasia Mengeluarkan Racun?

Mengapa Pohon Akasia Mengeluarkan Racun?

Skola
Apa itu Bakteri Pemakan Daging?

Apa itu Bakteri Pemakan Daging?

Skola
Jawaban dari Soal 'Populasi Satu Jenis Serangga Setiap Tahun'

Jawaban dari Soal "Populasi Satu Jenis Serangga Setiap Tahun"

Skola
Jawaban dari Soal 'Urutan Deret Angka 3,5,8,12'

Jawaban dari Soal "Urutan Deret Angka 3,5,8,12"

Skola
Apa Itu Komunikasi Pertanian?

Apa Itu Komunikasi Pertanian?

Skola
Sinonim dari Generik dan Contoh Kalimatnya

Sinonim dari Generik dan Contoh Kalimatnya

Skola
Dasar Hukum Penggunaan Lambang Negara Indonesia

Dasar Hukum Penggunaan Lambang Negara Indonesia

Skola
Bedanya Fakta dan Opini, Apa Saja?

Bedanya Fakta dan Opini, Apa Saja?

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com