Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

#Penyelundupan

Detik-detik Kepulangan 11 Orangutan ke Indonesia, Usai Diselamatkan dari Penyelundupan di Thailand dan Malaysia
Detik-detik Kepulangan 11 Orangutan ke Indonesia, Usai Diselamatkan dari Penyelundupan di Thailand dan Malaysia
Dari 11 ekor orangutan ini, sembilan disita di Malaysia. Mereka terdiri dari empat orangutan jantan dan lima orangutan betina.
Global
Gagal, Modus Baru Penyelundupan Bahan Sabu Pakai Termos
Gagal, Modus Baru Penyelundupan Bahan Sabu Pakai Termos
Bea Cukai Kabupaten Nunukan Kalimantan Utara menggagalkan upaya penyelundupan bahan baku narkotika jenis sabu sabu seberat 500 gram. Kristal bahan sabu tersebut disamarkan dalam kemasan pemanas air.
Regional
Dapat
Dapat "Bocoran" dari Warga, Kostrad Gagalkan Penyelundupan Miras dari Malaysia
Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan YL 433/Kostrad Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara, mengamankan ratusan botol minuman keras ilegal asal Malaysia.
Regional
Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan 1.864 Telur Penyu ke Malaysia
Satgas Pamtas Gagalkan Penyelundupan 1.864 Telur Penyu ke Malaysia
Sebanyak 1.864 butir telur penyu diamankan petugas gabungan dari satuan tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) Yonif Linud 501/Bajra Yudha, Badan Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) dan Polsek Jagoi Babang di Pos Lintas Batas (PLB) Jagoi Babang, Kabu
Regional
Bea Cukai Panarukan Gagalkan Penyelundupan Sabu Jaringan Internasional
Bea Cukai Panarukan Gagalkan Penyelundupan Sabu Jaringan Internasional
Customs Narcotis Team (CNT) KPP Bea Cukai Tipe Pratama Panarukan, bersama kantor wilayah Direktorat Jenderal Bea Cukai Jatim II, berhasil menggagalkan penyelundupan sabu seberat 343,8 gram atau senilai Rp 412.560.000.
Regional

All News

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads