Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

[HOAKS] 12 Pegawai Trona Jambi Town Square Positif Covid-19

KOMPAS.com - Beredar informasi di media sosial bahwa 12 pegawai Supermarket Trona yang berada di Jambi Town Square, Provinsi Jambi, positif Covid-19.

Narasi di media sosial mengajak masyarakat untuk menghindari supermarket tersebut.

Trona dan Jambi Town Square menegaskan informasi itu tidak benar.

Narasi yang beredar

Akun Facebook Nur Libra Nur pada Sabtu (3/10/2020) mengunggah tangkapan layar berisikan teks sebagai berikut:

"Saudaraku semua... tuk sekarang hindari ke Trona ya.. pegawainya 12 org terkena covid."

Akun Facebook Rudi Eldriansyah juga mengunggah tangkapan layar yang sama pada Sabtu (3/10/2020.

Penjelasan Trona

Ketika dihubungi Kompas.com, pihak Supermarket Trona menegaskan tidak ada karyawan Jamtos Trona yang terinfeksi positif Covid-19.

Sementara itu, pihak Jambi Town Square (Jamtos), mengatakan informasi bahwa karyawan Jamtos Trona terkena Covid-19 tidak benar.

"Kami merasa perlu menyampaikan tanggapan dari pihak kami bahwa berita yang tersebar melalui media sosial dan grup WhatsApp adalah hoaks yang disebarkan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab," tulis Operation Manager Jamtos, Wahyu Dion, dalam akun Instagram jamtos, Sabtu (3/10/2020).

Dia menegaskan bahwa Jamtos Trona tetap buka pada 3 Oktober 2020 dan masih beroperasi seperti biasa mulai pukul 09.00-21.00 WIB dengan penerapan protokol kesehatan yang ketat.

Penjelasan tersebut juga diunggah di akun Instagram trona_jamtos_supermarket.

https://www.kompas.com/tren/read/2020/10/05/144118565/hoaks-12-pegawai-trona-jambi-town-square-positif-covid-19

Terkini Lainnya

PDNS Diserang Ransomware, Ahli: Kita Butuh Pemimpin yang Mengerti Ancaman Siber

PDNS Diserang Ransomware, Ahli: Kita Butuh Pemimpin yang Mengerti Ancaman Siber

Tren
Pertandingan Piala AFF U16 2024 Indonesia Vs Laos, Pukul Berapa?

Pertandingan Piala AFF U16 2024 Indonesia Vs Laos, Pukul Berapa?

Tren
Mulai Dibangun, Rumah Pensiun Jokowi di Colomadu Selesai pada 2025

Mulai Dibangun, Rumah Pensiun Jokowi di Colomadu Selesai pada 2025

Tren
10 Stadion Sepak Bola Terbesar di Dunia, Satu dari Asia Tenggara

10 Stadion Sepak Bola Terbesar di Dunia, Satu dari Asia Tenggara

Tren
Perusahaan Tunda Daftarkan Karyawan ke BPJS Ketenagakerjaan, Ini Sanksinya

Perusahaan Tunda Daftarkan Karyawan ke BPJS Ketenagakerjaan, Ini Sanksinya

Tren
Hasil Drawing Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia  2026, Indonesia Satu Grup dengan Jepang dan Australia

Hasil Drawing Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Indonesia Satu Grup dengan Jepang dan Australia

Tren
Agar Tak Kena Denda, Ini yang Harus Dilakukan Saat Saldo E-toll Kurang di Gerbang Tol

Agar Tak Kena Denda, Ini yang Harus Dilakukan Saat Saldo E-toll Kurang di Gerbang Tol

Tren
Kilas Balik Kasus Pendiri WikiLeaks Julian Assange, Kini Bebas dari Hukuman 175 Tahun

Kilas Balik Kasus Pendiri WikiLeaks Julian Assange, Kini Bebas dari Hukuman 175 Tahun

Tren
Daftar Top Skor Sementara Euro 2024 Setelah Babak Penyisihan Grup

Daftar Top Skor Sementara Euro 2024 Setelah Babak Penyisihan Grup

Tren
Simak, Ini Tarif Uang Pangkal dan UKT Unpad Jalur Mandiri 2024

Simak, Ini Tarif Uang Pangkal dan UKT Unpad Jalur Mandiri 2024

Tren
Inilah Penampakan Lahan Rumah Pensiun Jokowi di Karanganyar, Luas 12.000 Meter Persegi

Inilah Penampakan Lahan Rumah Pensiun Jokowi di Karanganyar, Luas 12.000 Meter Persegi

Tren
Ramai soal Beli BBM Rp 150.000 Hanya Diisi Rp 100.000, Ini Kronologi Versi Konsumen

Ramai soal Beli BBM Rp 150.000 Hanya Diisi Rp 100.000, Ini Kronologi Versi Konsumen

Tren
Daftar 5 Layanan Publik yang Sudah Pulih Usai PDNS Diserang Ransomware

Daftar 5 Layanan Publik yang Sudah Pulih Usai PDNS Diserang Ransomware

Tren
Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Laos di Piala AFF U16 Malam Ini

Jadwal Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Laos di Piala AFF U16 Malam Ini

Tren
Daftar Tim yang Lolos Babak 16 Besar Euro 2024 dan Jadwal Tandingnya

Daftar Tim yang Lolos Babak 16 Besar Euro 2024 dan Jadwal Tandingnya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke